Lompat ke isi

Bandar Udara Sugimanuru

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bandar Udara Sugimanuru

Sugimanuru Airport
Informasi
JenisPublik
PengelolaGovernment
MelayaniRaha
LokasiKabupaten Muna Barat, Sulawesi Tenggara, Indonesia
Ketinggian dpl74,63 mdpl
Koordinat04°45′38″S 122°34′09.7″E / 4.76056°S 122.569361°E / -4.76056; 122.569361Koordinat: 04°45′38″S 122°34′09.7″E / 4.76056°S 122.569361°E / -4.76056; 122.569361[1]
Peta
RAQ di Sulawesi
RAQ
RAQ
Lokasi bandara di Sulawesi dan Indonesia
RAQ di Indonesia
RAQ
RAQ
RAQ (Indonesia)
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
m kaki
08/26[2] 1.600 5.249 Aspal

Bandar Udara Sugimanuru (bahasa Inggris: Sugimanuru Airport) (IATA: RAQICAO: WAWR), adalah bandar udara yang terletak di Pulau Muna, tepatnya di Kecamatan Kusambi, Muna Barat, Sulawesi Tenggara. Bandar udara ini memiliki ukuran landasan pacu 1600 × 23 m. Jarak dari kota Raha sekitar 26 km. meter menjadi 07/25 berukuran 2.900 by 90 meter (9.514 ft × 295 ft).

Maskapai Penerbangan[sunting | sunting sumber]

MaskapaiTujuan
Wings AirMakassar

Referensi[sunting | sunting sumber]

Rute Raha-Makassar merupakan rute baru yang dibuka Lion Grup dengan menerbangkan pesawat Wings Air ATR 72-500/600. Bandara ini resmi beroperasi bersama delapan bandara di Indonesia.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]