Lompat ke isi

Avro Avian

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Pesawat Avro Avian.

Avro Avian adalah seri dari pesawat ringan Britania Raya yang didesain dan dibuat oleh Avro pada tahun 1920an - 1930an. Pesawat ini juga digunakan untuk militer. Negara yang menggunakan pesawat ini untuk militer adalah Kanada, Republik Tiongkok, Estonia, Afrika Selatan dan Britania Raya.

Daftar pustaka[sunting | sunting sumber]

  • Jackson, A.J. Avro Aircraft since 1908, 2nd edition. London: Putnam Aeronautical Books, 1990. ISBN 0-85177-834-8.
  • __________ . British Civil Aircraft since 1919, Volume 1. London: Putnam, 1974. ISBN 0-370-10006-9.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]