Lompat ke isi

St John's College, Oxford

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
St John's College

St John's College adalah kolese dari Universitas Oxford, Inggris. Awalnya didirikan sebagai perguruan tinggi khusus mahasiswa laki-laki pada tahun 1555, sejak tahun 1979 baru menerima mahasiswi.[1] Pendirinya, Sir Thomas White, saat itu dimaksudkan sebagai sarana untuk menyediakan rohaniwan Katolik Roma yang terdidik guna mendukung gerakan Kontra-Reformasi yang dipimpin oleh Ratu Mary.

St John's adalah perguruan tinggi terkaya di Oxford, memiliki dana abadi sebesar £ 632 juta pada 2018, sebagian besar disebabkan oleh pengembangan lahan di pinggiran kota Oxford yang sudah dimulai sejak abad ke-19.[2]

Galeri[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Communication from Michael Riordan, college archivist
  2. ^ "Saint John Baptist College in the University of Oxford : Annual Report and Financial Statements : Year ended 31 July 2018" (PDF). ox.ac.uk. hlm. 18. Diakses tanggal 5 March 2019.