Lompat ke isi

Bahia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Letak Bahia di Brasil
Letak Bahia di Brasil

Bahia adalah sebuah negara bagian di Brasil. Dia memiliki luas wilayah 564.273 km² dan populasi 13.070.250 jiwa. Ibu kota negara bagian ini ialah Salvador.[1] Daerah itu merupakan dataran rendah pantai yang subur dan berbatasan dengan dataran tinggi di bagian tengah Brazilia.[1] Di daerah itu mengalir sungai Sao Francisco dan memiliki Hasil utama merupakan coklat, tembakau, tebu dan kapas juga memiliki hasil pertambangan Intan.[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c Hassan Sadhily. Ensiklopedi Indonesia Volume 1. Jakarta: Ichtiar Baru-Van Hoeve.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]