Lompat ke isi

Kobi Marimi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kobi Marimi
Informasi latar belakang
Nama lahirYaakov Marimi
Lahir08 Oktober 1991 (umur 32)
Ramat Gan, Israel
PekerjaanPenyanyi, Pemeran

Yaakov "Kobi" Marimi (Ibrani: קובי מרימי; lahir 8 Oktober 1991) adalah seorang penyanyi dan pemeran asal Israel. Ia mewakili Israel dalam Kontes Lagu Eurovision 2019.

Biografi[sunting | sunting sumber]

Yaakov (Kobi) Marimi lahir dan dibesarkan di Ramat Gan, Israel, dari keluarga Yahudi Mizrahi keturunan Yahudi Irak.[1][2] Ia bertugas sebagai prajurit dalam Pasukan Pertahanan Israel di Korps Ajudan. Ia belajar di Studio Akting Nissan Nativ.[3] Marimi menetap di Tel Aviv.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Penghargaan dan prestasi
Didahului oleh:
Netta Barzilai
Pemenang HaKokhav HaBa
2019
Diteruskan oleh:
Petahana
Didahului oleh:
Netta Barzilai
dengan "Toy"
Israel dalam Kontes Lagu Eurovision
2019
Diteruskan oleh:
Petahana